Detail Produk
Berat : - grJudul : Muamalah: Berinteraksi dan Bergaul dengan Sesama
Penulis : Dewi Mulyani
Penerbit : Dar! Mizan
Tahun : 2010
Kota : Jakarta
Jenis kertas : HVS
Kategori : Cerita Anak
Tebal : 112 hal
Sinopsis Buku :
Ada info hebat, lho, Teman-Teman . Ternyata bekerja itu termasuk ibadah! Dalam Islam, seorang ayah yang bekerja dan hasilnya dimanfaatkan untuk menghidupi keluarga, Allah Swt. Akan mencatatnya sebagai pahala! Nah, bekerja itu termasuk kegiatan bermuamalah. Banyak lagi contoh-contoh muamalah yang asyik dalam Islam, di antaranya: bersikap ramah terhadap pembeli ketika membantu ibu di warung, memberi makan pada hewan yang akan dikurbankan, dan berbagi hadiah kepada teman untuk mempererat persahabatan. Ayo, kita sama-sama mempraktikkan muamalah dalam kehidupan sehari-hari.